Catatan Belajar Django PART 3: Templates

Saat membuat website pada umumnya selain sistem yang berjalan diperlukan juga tampilan untuk user interfacenya. Di Django ini jadi tanggung jawab templates. Pada dasarnya django secara default memasang templates di direcotry app, jadi struktur app nya seperti berikut ├── admin.py ├── apps.py ├── forms.py ├── __init__.py ├── migrations ├── models.py ├── templates…

Catatan Belajar Django PART 3: URLS dan VIEWS

Tulisan ini akan membahas dua hal: 1. Views 2. Urls Views sebagaimana yang saya singgung di awal-awal seri ini mempunyai fungsi untuk menyimpan “logic” pemograman yang akan kita buat, tapi bagaimana caranya agar tahu bahwa fungsi yang di views itu yang dieksekusinya? Jawabannya adalah urls Urls di django berperan sebagai…

Rekap Part 2: Menambahkan fungsionalitas admin dan form pada blog

Di tulisan rekap ini akan merangkum tulisan-tulisan sebelumnya: * Membuat superuser * Menampikan fitur-fitur blog di admin * Menyesuaikan tampilan * Membuat grup level user moderator dan creator * Manipulasi admin berdasarkan group user * Membuat custom field di form berdasarkan group user Membuat Superuser python manage.py createsuperuser Lalu ikuti promp yang dimunculkan di terminal…

Catatan Belajar Django PART 2: ACL

ACL atau Access Control List adalah daftar terkait hak akses terhadap user, biasanya menyangkut dengan kemampuan read, write, delete. Untuk django sendiri acl ini sudah built in, setidaknya ada 3 role di dalam django Super user: user dengan level ini terbuka ke semua akses Staff: user dengan level ini diizinkan…

Catatan belajar django part 2: Django Admin

Tidak bosen saya bilang, salah satu yang buat django menarik adalah dengan adanya default dashboard, django admin ini adalah bagian yang ada kaitannya dengan dashboard django. Untuk masuk ke django admin defaultnya kita kunjungi path “/admin” nanti akan diarahkan ke form login. User yang bisa masuk ke django admin ini…

Catatan belajar django part 2: Django ORM

Pada tulisan sebelumnya cukup sering membahas model dan database, tapi bagaimana sebenarnya django bermain dengan database? Di tulisan ini akan sedikit membahas itu, makanya tulisan kali ini berfokus kepada satu hal: ORM. ORM Apa itu ORM? ORM merupakan singkatan dari Object Relational Mapper yang memungkinkan kita untuk berinteraksi dengan database.…

Seri tulisan Django Bagian Satu: CLI

Sebelum lanjut ke pembahasan selanjutnya yang terkait dengan app seperti admin, views, template dan lainnya mari bahas dulu django command line atau cli. Pertama jangan panik dulu ketika mendengar atau membaca command line karena pada dasarnya kita gak ngoding di cli atau di terminal. Django cli ini adalah fitur yang…

Seri tulisan Django Bagian Satu: Model

Seperti di tulisan sebelumnya model ini bertugas sebagai abstraksi data dari app ke database. Di tulisan ini saya mencoba untuk menuliskan ulang apa yang saya pahami terkait models di django. Data di model ini akan merepresentasikan data yang ada di database, ambil contoh sebuah app blog misalnya, di app blog…